MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH PADA SISWA KELAS XI MIPA 2 SMAN TERPADU UNGGULAN 1 TANA TIDUNG
DOI:
https://doi.org/10.51878/academia.v3i3.2476Keywords:
prestasi belajar, model pembelajaran berbasis masalah, Penelitian Tindakan KelasAbstract
This research is classroom action research (Classroom Action Research). This research was carried out in 3 (three) cycles, each cycle was carried out in 3 meetings, namely meeting 1, meeting 2, and meeting 3 with the stages in each cycle including planning, implementing actions, observing and reflecting. The research subjects were students of Class Data collection methods were obtained through observation, processing of problem-based learning models and formative tests. Data analysis techniques use quantitative descriptive analysis techniques. The results of this research show that the problem-based learning model has a positive impact in improving Mathematics learning achievement in class cycle, student learning achievement continues to experience significant improvement, namely cycle I (74%), cycle II (77%), and cycle III (90%) and in cycle III student learning achievement has classically reached the standard of learning achievement. Likewise, student learning completeness also experienced a significant increase, namely cycle I (56%), cycle II (65%), and cycle III (100%) and in cycle III classical student learning completeness was also achieved.
ABSTRAK
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (Classroom Action Reseach). Penelitian ini dilaksanakan dalam 3 (tiga) siklus, tiap siklus dilaksanakan dalam 3 pertemuan yaitu pertemuan 1, pertemuan 2, dan pertemuan 3 dengan tahapan pada tiap siklus meliputi perencanaan, pelaksana tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subyek penelitian adalah siswa-siswi Kelas XI MIPA 1 SMAN Terpadu Unggulan 1 Tana Tidung Tahun 2022 Mata Pelajaran Matematika pada pokok bahasan Fungsi dan Komposisi fungsi. Metode Pengumpulan Data diperoleh melalui observasi pengolahan model pembelajaran berbasis masalah, dan tes formatif. Teknik Analisa Data menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil peneilitian ini menunjukkan bahwa model pembelajaran berbasis masalah memiliki dampak positif dalam meningkatkan prestasi belajar Matematika pada siswa kelas XI MIPA 2 SMAN Terpadu Unggulan 1 Tana Tidung tahun 2022. Hal ini dapat dilihat dari hasil evaluasi berupa test formatif yang dilakukan pada akhir pertemuan 3 pada tiap siklus, prestasi belajar siswa terus mengalami peningkatan yang signifikan, yaitu siklus I (74%), siklus II (77%), dan siklus III (90%) dan pada siklus III prestsasi belajar siswa secara klasikal telah mencapai standar prestasi belajar. Demikian juga ketuntasan belajar siswa juga mengalami peningkatan yang signifikan, yaitu siklus I (56%), siklus II (65%), dan siklus III (100%) dan pada siklus III ketuntasan belajar siswa secara klasikal juga telah tercapai.
Downloads
References
Argaw, A., Haile, B.B., Ayalew, B.T., & Kuma, S.G. 2017. The Effect of Problem Based Learning (PBL) Instruction on Students’ Motivation and Problem Solving Skills of Physics. EURASIA Journal of Mathematics Science and Technology Education. 13(3):857-871 E-ISSN 1305-8223.
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Baharuddin dan Wahyuni, E.N. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Dimyati, Johni. 2013. Metodelogi Penelitian Pendidikan & Aplikasinya pada pendidikan, Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.
Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Djamarah, S.B., & Zain, A. 2014. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Effendi, M. 2015. Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah (Problem Based Learning) Pada Peserta Didik Kelas VI SDN 04 Nan Sabaris Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Konseling dan Pendidikan. 4(2):52-57.
Fathurrohman, M. 2017. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Fathurrohman, Muhammad dan Sulistyorini. 2012. Belajar Pembelajaran. Yogyakarta: Penerbit teras.
Hamalik, Oemar. 2014. Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem. Jakarta: Bumi Aksara
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia
Hamdayama, J. 2014. Model dan Metode Pembelajaran Kreatif dan Berkarakter. Bogor: Ghalia Indonesia. Hamdayama, J. 2014. Model dan Metode Pembelajaran Kreatif dan Berkarakter. Bogor: Ghalia Indonesia.
Kaharuddin, A. 2018. Effect of Problem Based Learning Model on Mathematical Learning Outcomes of 6th Grade Students of Elementary School Accredited B in Kendari City. International Journal of Trends in Mathematics Education Research. 1(2):43-46.
Kodariyati, L., & Astuti, B. 2016. Pengaruh Model Pbl terhadap Kemampuan Komunikasi Dan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V Sd. Jurnal Prima Edukasia. 4(1):93-106
Mawardi. 2018. Hubungan Komunikasi Guru terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V SD Negeri Tangerang 6 Kota Tangerang. Didaktika Tauhid: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 5(1):3.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 ALFHA EDISON
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.