PENINGKATAN KEAKTIFAN PESERTA DIDIK KELAS XII IPS 2 DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN MEDIA FLASHCARD PADA MATERI KARAKTERISTIK NEGARA MAJU DAN NEGARA BERKEMBANG DI SMAN 7 MALANG
DOI:
https://doi.org/10.51878/edutech.v3i4.2638Keywords:
Problem Based Learning, Flashcard, keaktifanAbstract
This research aims to determine the application of the Problem Based Learning model in increasing the activity of class XII IPS 2 students at SMAN 7 Malang. The type of research carried out is classroom action research (CAR). The sample in this research was students of class The data analysis used in this research is quantitative descriptive. Based on the results of research in cycle I, it was found that 28.57% of students were active in the high activeness category. However, after the analysis in cycle II there was a significant increase of 57.14% in the high activity category, resulting in an increase in student activity from cycle I and cycle II of 28.57%. This shows that using the Problem Based Learning learning model and Flashcard media can increase the learning activity of class XII IPS 2 students at SMAN 7.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning dalam meningkatkan keaktifan peserta didik kelas XII IPS 2 di SMAN 7 Malang. Jenis penelitian yang dilakukan yaitu penelitian tindakan kelas (PTK) atau Classroom Action Research (CAR). Sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas XII IPS 2 SMAN 7 Malang, untuk teknik pengumpulan data dengan cara melakukan observasi menggunakan instrumen lembar observasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian pada siklus I diperoleh keaktifan peserta didik yaitu 28,57% berada pada kategori keaktifan yang tinggi. Namun, setelah dilakukan analisis pada siklus II terjadi peningkatan yang signifikan yaitu sebesar 57,14% pada kategori keaktifan tinggi, sehingga diperoleh peningkatan keaktifan peserta didik dari siklus I dan siklus II sebesar 28,57%. Hal ini menunjukkan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dan media Flashcard dapat meningkatkan keaktifan belajar peserta didik kelas XII IPS 2 SMAN 7.
Downloads
References
Hernawati, Rini, et al. 2022. “Penerapan Model Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Peserta Didik Mata Pelajaran IPA Kelas VIII SMP Negeri 3 Wonogiri”. Jurnal Profesi Kependidikan Volume 3 No. 1 April 2022.
Kurnia, Erviani, Rahmawati, et al. 2022. “Penerapan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Kimia”. Jurnal Pendidikan dan Profesi Keguruan Vol 2 (1) pp. 99-106 September 2022.
Meilasari, S., et al. 2020. “Kajian Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dalam Pembelajaran di Sekolah”. Bioedusains: Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains Vol. 3(2).
Maryati, Iyam. 2018. “Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Materi Pola Bilangan Di Kelas VII Sekolah Menengah”, Jurnal Mosharafa Volume 7 No. 1 Januari 2018.
Mayasari, A., et al. 2022. “Implementasi Model Problem Based Learning (PBL) dalam Meningkatkan Keaktifan Pembelajaran”. Jurnal Tahsinia Vol.3(2).
Nurhalimah, et al. 2023. “Upaya Peningkatan Keaktifan Belajar Peserta Didik Menggunakan Model Problem Based Learning (PBL) dengan Strategi Berdiferensiasi”. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru Vol.8, No.3, September 2023.
Syarwani, Muhamad. 2023. “Penerapan Metode Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Kelas VII”. Jurnal IAIN Palangka Raya Vol. 3 No.2 Agustus 2023.
Widyaningrum, Maharsiwi, et al. 2023. “Optimalisasi Keaktifan Belajar Peserta Didik XI-6 SMA Negeri 2 Ungaran Melalui Model Problem Based Learning”. Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan Vol. 17, No. 5 September - Oktober 2023.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 EDUTECH : Jurnal Inovasi Pendidikan Berbantuan Teknologi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.