https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/issue/feed VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan 2024-12-12T21:01:30+07:00 Dr. Muhamad Suhardi, M.Pd. ardhysmart7@gmail.com Open Journal Systems <p><strong>VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan | Terakreditasi Sinta 5 </strong>yang diterbitkan 4 kali setahun (Januari, April, Juli dan Oktober) oleh Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I) yang berafiliasi dengan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Hamzanwadi, MKKS SMP Negeri Kab. Lombok Timur dan <em>Education Training Centre </em>UNESA. Jurnal ini berisi artikel hasil pemikiran dan penelitian yang ditulis oleh para guru, dosen, pakar, ilmuwan, praktisi, dan pengkaji dalam semua disiplin ilmu yang berkaitan dengan Pendidikan Kejuruan.<br /><strong>e-ISSN : 2774-6283 | p-ISSN : 2775-0019<br /></strong></p> https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/article/view/2561 MEDIA MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SEL ELEKTROKIMIA PADA SISWA X LD SMK N 1 MAGELANG 2023-11-28T05:31:13+07:00 SUN SUMITRIYAH sunsumitriyah02@gmail.com <p>This research aims to increase the activity and learning outcomes of Electrochemical Cells for XLD students at SMKN 1 Magelang, Even Semester 2019/2020 through Mind Mapping Media. This PTK starts from preparation, implementation to report preparation from January 2020 to June 2020. The subjects in this research were all students of class The PTK results show that with Mind Mapping media it can increase the activeness and learning outcomes of chemistry in the Electrochemical Cell competency of Students can improve chemistry learning outcomes regarding Electrochemical Cells by 9.7% from the initial condition which has an average of 67 to (cycle II) the final condition which has an average of 76.15 and in the learning process using the Crossword Puzzle method from the initial condition to the cycle II (final condition) can increase student activity in learning chemistry</p> <p><strong>ABSTRAK<br></strong>Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar Sel Elektrokimia pada siswa XLD SMKN 1 Magelang Semester Genap Tahun 2019/ 2020 melalui Media <em>Mind Mapping</em>. PTK ini dimulai dari persiapan, pelaksanaan sampai penyusunan laporan pada bulan Januari 2020 sampai dengan bulan Juni 2020 . Subyek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X LD SMK Negeri 1 Magelang tahun ajaran 2019/ 2020. Metode penelitian yang kami lakukan.adalah.dengan.menggunakan metode.penelitian.tindakan.kelas atau PTK. Hasil PTK menunjukkan.bahwa.dengan.media <em>Mind Mapping </em>dapat untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar kimia pada kompetensi Sel Elektrokimia pada Siswa X LD SMK Negeri 1 Magelang Semester Genap tahun 2019/ 2020. Hal ini dapat di buktikan dengan data empirik melalui <em>Media Mind Mapping</em> dapat meningkatkan hasil belajar kimia tentang Sel Elektrokimiasebesar 9,7% dari kondisi awal yang mempunyai rata-rata 67 hingga (siklus II) kondisi akhir yang mempunyai rata-rata 76,15 dan pada proses pembelajaran dengan menggunakan metode <em>Crossword Puzzle</em> dari kondisi awal hingga siklus II (kondisi akhir) dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar kimia</p> 2023-12-01T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2023 VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/article/view/3177 UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BERPRESTASI MELALUI KONSELING KELOMPOK COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY PADA SISWA KELAS VIII DI SMPN 15 MATARAM 2024-08-19T02:48:32+07:00 I MADE SONNY GUNAWAN imadesonnygunawan2@undikma.ac.id HARIADI AHMAD imadesonnygunawan@undikma.ac.id SRI HELMI imadesonnygunawan@undikma.ac.id <p>This study was conducted to improve achievement motivation through cognitive behavior therapy group counseling for class VIII students at SMP Negeri 15 Mataram. This study used a Classroom Action Research (CAR) design with two cycles. The sample of this study was the population in class VIII-1 m as many as 32 students. The data collection technique used was an achievement motivation questionnaire. The researcher used a data analysis technique with a percentage technique. The results of the study showed that cognitive behavior therapy (CBT) group counseling was effective in improving students' achievement motivation.</p> <p><strong>ABSTRAK<br /></strong>Penelitian ini dilakukan untuk meningkatkan motivasi berprestasi melalui konseling kelompok <em>cognitive behavior therapy</em> pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 15 Mataram. Penelitian ini menggunakan desain penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan dua siklus. Sampel penelitian ini adalah populasi di kelas VIII-1 msebanyak 32 orang siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket motivasi berprestasi. Peneliti menggunakan teknik analisis data dengan teknik persentase. Hasil penelitian menunjukan konseling kelompok <em>cognitive behavior therapy</em> (CBT) efektif dapat meningkatkan motivasi berprestasi siswa.</p> 2024-08-26T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2023 VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/article/view/3680 PEMBENTUKAN BUDAYA SEKOLAH DI LINGKUNGAN SMKN 3 PALANGKA RAYA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS KINERJA GURU-GURU PRODUKTIF 2024-12-05T10:28:46+07:00 PRISKA APRILIA priska.aprilia27@gmail.com MUHAMAD SUHARDI priska.aprilia27@gmail.com <p>The role of teachers and schools is crucial in developing competent and competitive human resources. To produce graduates with high-quality human resources, teachers play a critical role in education and the learning process in schools. Currently, many schools and educational institutions are unaware of their school culture, resulting in no efforts for improvement or development of the school culture. Issues with school culture can lead to low student motivation and academic performance because the school does not become a conducive place for learning. This research aims to examine the school culture at SMKN 3 Palangka Raya and its role in the performance of productive teachers. This study is qualitative research in the form of a literature review related to: 1. School culture and its role in improving the performance of productive teachers; 2. the school culture at SMKN 3 Palangka Raya. School culture consists of habitual and ongoing activities that become the school’s identity. A positive school culture plays a role in enhancing the performance of productive teachers, which includes training on instrument creation and practical fieldwork. The school culture at SMKN 3 Palangka Raya, known as "Bajenta Bajorah," helps create a Child-Friendly School (CFS). To improve skills, the culture implemented by SMKN 3 Palangka Raya includes field trips, practical fieldwork, and a school literacy movement.</p> <p><strong>ABSTRAK<br></strong>Guru dan sekolah memiliki peran dalam mengembangkan SDM yang kompeten dan mampu berdaya saing. Untuk dapat menghasilkan lulusan dengan SDM yang tinggi maka guru memiliki peran yang krusial dalam Pendidikan serta pembelajaran di sekolah. Saat ini, banyak sekolah dan Lembaga Pendidikan yang tidak menyadari budaya sekolahnya. Hal ini menyebabkan tidak adanya upaya perbaikan atau pengembangan budaya sekolah tidak terlaksana. Permasalahan budaya sekolah akan berdampak pada rendahnya motivasi belajar dan prestasi siswa karena sekolah tidak menjadi tempat yang kondusif untuk belajar. Penelitian ini bertujuan untuk Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji budaya sekolah di SMKN 3 Palangka Raya dan perannya pada kinerja guru produktif. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dalam bentuk kajian literatur terkait dengan: 1. Budaya sekolah dan perannya untuk meningkatkan kinerja guru produktif; 2. budaya sekolah di SMKN 3 Palangka Raya. Budaya sekolah merupakan kebiasaan dan kegiatan yang dilakukans secara terus menerus dan menjadi identitas sekolah. Budaya sekolah yang baik memiliki peran untuk meningkatkan kinerja guru produktif, budaya ini adalah pelatihan pembuatan instrument dan praktik kerja lapangan. Budaya sekolah di SMKN 3 Palangka Raya adalah <em>Bajenta Bajorah</em> sehingga mampu menciptakan Sekolah Ramah Anak (SRA). Dalam hal peningkatan keterampilan, Budaya yang diterapkan oleh SMKN 3 Palangka Raya adalah karyawisata, praktik kerja lapangan dan gerakan literasi sekolah.</p> 2024-12-05T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2023 VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/article/view/3874 PENGARUH KETERKAITAN KOMPETENSI GURU SMK TERHADAP DAYA SAING LULUSAN DALAM DUNIA INDUSTRI: SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW 2024-12-12T20:53:51+07:00 SISWO WARDOYO siswo@untirta.ac.id MELTI SEPTIANI siswo@untirta.ac.id NURUL FAUZIAH siswo@untirta.ac.id FARID WIHERDIANSYAH siswo@untirta.ac.id ZULFA AKBAR siswo@untirta.ac.id <p>This study analyzes the impact of the correlation between vocational high school (SMK) teachers' competencies and the competitiveness of graduates in the industrial sector using the Systematic Literature Review method. The findings reveal that teacher competencies, encompassing pedagogical, professional, social, and personal aspects, play a significant role in improving the quality of education and the relevance of graduates to industry needs. Moreover, strategic collaboration between SMKs and the business/industrial sectors (DU/DI), including curriculum alignment and internships, contributes to graduate employability. Challenges such as insufficient technology training for teachers and suboptimal implementation of partnerships require further attention. Overall, strengthening teacher competencies through certification and training, as well as the integration of technology in teaching, is essential for bridging the gap between vocational education and the demands of the modern job market.</p> <p><strong>ABSTRAK<br></strong>Penelitian ini menganalisis pengaruh keterkaitan kompetensi guru Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) terhadap daya saing lulusan dalam dunia industri menggunakan metode <em>Systematic Literature Review</em>. Temuan menunjukkan bahwa kompetensi guru, yang mencakup aspek pedagogik, profesional, sosial, dan kepribadian, memainkan peran signifikan dalam meningkatkan kualitas pembelajaran dan relevansi lulusan dengan kebutuhan industri. Selain itu, kolaborasi strategis antara SMK dan dunia usaha/dunia industri (DU/DI), termasuk penyelarasan kurikulum dan magang, berkontribusi terhadap daya serap lulusan. Hambatan seperti kurangnya pelatihan teknologi bagi guru dan implementasi kemitraan yang belum optimal memerlukan perhatian lebih lanjut. Secara keseluruhan, penguatan kompetensi guru melalui sertifikasi dan pelatihan, serta penerapan teknologi dalam pengajaran, menjadi solusi penting untuk menjembatani kesenjangan antara pendidikan kejuruan dan tuntutan pasar kerja modern.</p> 2024-12-12T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2023 VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan https://mail.jurnalp4i.com/index.php/vocational/article/view/3875 PERSEPSI DUKUNGAN ORANG TUA TERHADAP PEMBELAJARAN DARING 2024-12-12T21:01:30+07:00 AZIZAH SITI LATHIFAH azizahlathifah@student.uns.ac.id MUAZARAH NASYWATU SYAFIYAH azizahlathifah@student.uns.ac.id <p>This study examines students' perceptions of parental support in the context of online learning and its influence on the effectiveness of such learning. The research was conducted on undergraduate students of Educational Technology at Sebelas Maret University with a sample of 101 respondents using quantitative methods. The research instruments included a validated parental support scale and online learning scale. The results showed that 34.65% of students perceived their parents' support in the low category, while 44.55% reported low online learning experience. Regression analysis revealed that parental support influenced online learning by 10.6%. This study emphasizes the importance of parents' role in supporting students' online learning, which includes academic, psychological, and emotional aspects. The findings highlight the need for collaborative efforts between educational institutions, students, and parents to optimize the online learning experience.</p> <p><strong>ABSTRAK<br></strong>Penelitian ini mengkaji persepsi mahasiswa terhadap dukungan orang tua dalam konteks pembelajaran daring dan pengaruhnya terhadap efektivitas pembelajaran tersebut. Penelitian dilakukan pada mahasiswa S1 Teknologi Pendidikan Universitas Sebelas Maret dengan sampel 101 responden dengan menggunakan metode kuantitatif. Instrumen penelitian mencakup skala dukungan orang tua dan skala pembelajaran daring yang telah divalidasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 34,65% mahasiswa mempersepsikan dukungan orang tua mereka pada kategori rendah, sementara 44,55% melaporkan pengalaman pembelajaran daring yang rendah. Analisis regresi mengungkapkan bahwa dukungan orang tua mempengaruhi pembelajaran daring sebesar 10,6%. Penelitian ini menekankan pentingnya peran orang tua dalam mendukung pembelajaran daring mahasiswa, yang mencakup aspek akademis, psikologis, dan emosional. Temuan ini menyoroti perlunya upaya kolaboratif antara institusi pendidikan, mahasiswa, dan orang tua untuk mengoptimalkan pengalaman pembelajaran daring.</p> 2024-12-12T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2023 VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan